KIMIA ORGANIK SMK-SMAK MAKASSAR 2016/2017
Selasa, 28 Maret 2017
Rabu, 08 Maret 2017
Kamis, 02 Maret 2017
Selasa, 07 Februari 2017
TUGAS 2
Penetapan Kadar Karbohidrat Metode Luff Schrool
Dasar prinsip :
Prinsip kerja cara ini adalah hidrolisis pati oleh asam menjadigula pereduksi. Pada penetapan cara Luff, dipakai pereduksi garam Cu kompleks, dimana glukosa yang bersifat pereduksi akan mereduksi Cu2+ menjadi Cu+ atau CuO direduksi menjadi Cu2O yang berwarna merah bata. Kemudian kelebihan CuO ditetapkan dengam cara iodometri. Dengan menetapkan blanko, maka volume (ml) tio yang dibutuhkanuntuk menitar kelebihan Cu2+ dapat diketahui. Selisih volume tioblanko-sample setara dengam jumlah mg glukosa yang terdapat dalam sampel.
Reaksi :
(C6H10O5)n +
HCl → nC6H12O6 +
HCl
6H12O6
+ 2 CuO → Cu2O
+ C5H11O5 + COOH
sisa CuO + 2 KI + H2SO4 → CuI2 + K2SO4
+ H2O
CuI2 → Cu2I2
+ I2
I2 + Na2S2O3 → 6 NaI + Na2S4O6
Bagan Kerja :
Jumat, 03 Februari 2017
1. Jelaskan defenisi beberapa istilah berikut :
a. Karbohidrat
jawab : Suatu senyawa Organik dengan rumus umum Cn(H2O)n yang mengandung atom C dan Hidrat (H2O) dimana jumlah atom C dan Hidrat sama .
b. Disakarida
jawab : Senyawa Karbohidrat yang terbentuk dari 2 molekul monosakarida yg sejenis atau tidak yang apabila dihidrolisis oleh larutan asam dalam air akan terurai menjadi 2 molekul monosakarida.
c. Polihidroksi aldopentosa
jawab : Senyawa karbohidrat yang mengandung gugus aldehid yang mempunyai 5 atom karbon yang mengikat banyak gugus hidroksi.
d. Polihidroksi ketoheksosa
jawab : Senyawa Karbohidrat yang mengandung gugus keton dengan jumlah atom carbon adalah yang mengikat banyak gugus hidroksi.
2. Klasifikasikan monosakarida berikut ini ke dalam table penggolongan di bawah ini :

3. Gambarkan salah satu struktur molekul model fisher monosakarida berikut ini :
a. Polihidroksi L-aldotriosa
b. Polihidroksi D-ketopentosa
4. Tentukan jumlah atom C kiral pada :
a. Polihidroksi L-aldotriosa
b. Polihidroksi D-ketopentosa
c. Polihidroksi L-aldoheksosa
d. Polihidroksi D-ketotetrosa
5. Prediksi jumlah isomer optik struktur D-yang dapat
terbentuk dari polihidroksi ketosa (8 molekul fisher isomer D)
6. Gambarkan stuktur molekul model haworth L-aldoheksosa ( 8 molekul)